Category Berita

Konten Pembelajaran Mandiri JLPT N1 2012

Pengumuman. Kepada mahasiswa yang akan mengikuti JLPT bulan Juli 2023 nanti untuk tingkat N1, disilakan menyimak video pembelajaran yang telah dibuat oleh Dewi Sensei. Akses keseluruhan video pembelajaran di sini : Pelajari sedikit-sedikit secara kontinyu. Gambatte Kudasai!

Perkuliahan Saat Ramadhan

Bandung. 18 April 2023. Bagaimana perkuliahan dilaksanakan di bulan Ramadhan kali ini? Mahasiswa tetap bersemangat mengikuti perkuliahan. Para dosen pun tidak kalah semangatnya. Ramadhan memang bukan masanya untuk bermalas-malasan menahan lapar saja, tetapi rutinitas yang biasa dilakukan tetap perlu dilakukan.…

Konten Pembelajaran Mandiri JLPT N5 2012

Pengumuman. Kepada mahasiswa yang akan mengikuti JLPT bulan Juli 2023 nanti untuk tingkat N5, disilakan menyimak video pembelajaran yang telah dibuat oleh Dewi Sensei. Akses keseluruhan video pembelajaran di sini : Pelajari sedikit-sedikit secara kontinyu. Gambatte Kudasai!

Kunjungan Yamashita Daisuke Sensei ke DPBJ

DPBJ mengucapkan terima kasih kepada Yamashita Daisuke Sensei yang telah berkunjung dan menyumbangkan sejumlah yukata lengkap beserta obi, geta dll untuk dimanfaatkan oleh kami mahasiswa dan dosen dalam memperdalam budaya Jepang. Yamashita sensei juga memberi materi terkait peningkatan motivasi untuk…

Praktek Upacara Minum Teh Jepang “Sadou/Chanoyou”

Praktek upacara minum teh Jepang “Sadou/Chanoyu” bersama Oki-Sensei pada mata kuliah Nihonjijo yang diampu oleh Neneng Sensei & Novi Aneros Sensei. Oki-Sensei yang kebetulan adalah mahasiswa bahasa Indonesia dari Osaka Univ. saat ini sedang belajar di balai bahasa UPI selama…

2nd JOINT SEMINAR DPBJ – KANAZAWA UNIVERSITY

       DPBJ Bersama Kanazawa University menyelenggarakan webinar kolaborasi yang kedua pada 13 Maret lalu dengan tema “社会言語学・日本語教育学の新たな展開“(Sosiolinguistik dan Pendidikan Bahasa Jepang serta Perkembangan Terbaru). Webinar ini menghadirkan para ahli dari Kanazawa University dalam bidang sosiolinguistik bahasa Jepang serta Pendidikan bahasa…

Kuliah Umum Penulisan RPP

RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) atau biasa juga disebut lesson plan merupakan pegangan guru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran di dalam kelas. Keterampilan guru dalam menulis RPP ini sangat diperlukan agar pembelajaran di kelas dapat terlaksana dengan baik dan terencana sesuai dengan…